STANDAR KOMPETENSI (SK) DAN KOMPETENSI DASAR (KD) BTQ SD/MI KURIKULUM K-13 TA. 2021-2022
Daunpendidikan.com. Segala Puji atas segala nikmat yang diberikan Tuhan kepada kita semua. Pada kesempatan pagi ini, daunpendidikan.com akan membahas Standar Kompetensi Dan Kompetensi Dasar Btq Sd/Mi Kurikulum K-13 TA. 2021-2022.
BTQ merupakan singkatan dari Baca Tulis Qur’an. Sejak tahun 2011 diluncurkannya program BTQ khususnya di SD/MI diharapkan ruh Islam yang tadinya hampir mati dapat hidup kembali dengan adanya proses regeneralisasi oleh kader-kader Islam selanjutnya yang di hasilkan dari siwa-siswi atau lulusan sekolah yang menerapkan kurikulum BTQ ini.
Dalam pelaksanaannya, setiap peserta didik untuk meningkatkan kompetensi dapat mengikuti baca tulis Al-Quran di lembaga non formal seperti Diniah Takmiliyah Awaliyah, Mesjid, Mushola, Mejlis Ta’lim, Pondok Pesantren atau Bimbingan Belajar.
Bagi peserta didik yang mengikuti kegiatan Baca Tulis Al-quran di lembaga non Formal tersebut wajib menyampaikan nama tempat dan nama guru Baca Tulis Al-Quran di lembaga non formal tersebut kepada guru pendidikan Agama Islam di Sekolahnya. Pendidikan Baca Tulis Al-Quran dilakukan oleh tenaga pendidik yang memiliki kompetensi sebagai pendidik Baca Tulis Al-Quran.
Pelaksanaan pendidikan Baca Tulis Al-Quran bagi peserta didik berpedoman pada Pedoman Pelaksanaan Baca tulis Al-Quran dan Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar yang disusun oleh Dinas setempat.
Adapun landasan/dasar hukum dari kurikulum BTQ adalah :
• UUD Tahun 1945
• UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas
• PP No. 19 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
• Permendiknas No 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi
• Permendiknas No 23 2006 : SKL
• Permendiknas No 24 2006 : Pelaksanaan PP 22 dan
• Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 55 Tahun 2007 tentang
• Pendidikan Agama dan Keagamaan.
• Instruksi Menteri Agama RI N0 3 Tahun 1990 tentang Upaya
• Peningkatan Kemampuan BTHQ
Kemudian pada dasarnya diadakan atau dibentuknya Kurikulum Baca Tulis Quran (BTQ) ini bertujuan untuk :
1. Membantu peserta didik atau warga belajar yang belum mengenal membaca dan menulis Al-Quran.
2. Memperdalam dan meningkatkan pengetahuan peserta didik atau warga belajar dalam ketrampilan BTQ.
3. Memberikan motivasi kepada peserta didik atau warga belajar agar lebih bergairah membaca Al-Quran sebagai kitab suci yang menjadi tuntunan umat Islam.
4. Sebagai sarana tolok ukur keberhasilan mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) disekolah-sekolah yang khususnya di Kabupaten Purwakarta.
Berikut ini Standar Kompetensi Dan Kompetensi Dasar BTQ SD/MI Kurikulum K-13 TA. 2021-2022 yang dapat dijadikan sebagai refrensi ataupun acuan dalam pemebuatan Perangkat pemebelajaran seperti ; Prota, Promes, Silabus, RPP dan Pemetaan KD.
STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI
DASAR BTQ SD/MI KURIKULUM K-13 TA. 2021-2022
A.
STANDAR
KOMPETENSI (SK) DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
I SEMESTER I
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Membaca
huruf-huruf hijaiyah
2. Membaca
tanda huruf Al-Qur’an
3. Membaca
surat pendek dalam Al-Qur’an
4. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an |
1.1. Melafadzkan
huruf hijaiyah dengan fasih
2.1.
Melafadzkan tanda baca Al-Qur’an dengan benar
3.1.
Melafadzkan surat An-Naas dengan fasih
4.1.
Menghafal surat An-Naas dengan fasih dan lancar |
Huruf
hijaiyah mulai Alif s/d Ya’
Fathah,
Kasroh, Dlommah, Sukun
Surat
An-Naas
Surat
An-Naas |
B. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
I SEMESTER II
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Menulis
huruf-huruf Al-Quran
2. Menulis
tanda baca Al-Qur’an
3. Membaca
Al-Qur’an dengan tartil
4. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an |
1.1.
Menulis huruf-huruf Al-Qur’an mulai Alif s/d Ya’
2.1.
Menulis tanda baca Fathah, Kasroh, Dlommah, Sukun
3.1.
Melafadzkan surat Al-Falaq
4.1.
Menghafal surat Al-Falaq dengan benar dan lancar |
Huruf-huruf
Hijaiyah
Tanda
baca Al-Qur’an
Surat
Al-Falaq
Surat
Al-Falaq |
C. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
II SEMESTER I
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Membaca
surat pendek dalam AL-Qur’an Qur’an
2. Menghafal
surat-surat pendek dalam Al-Qur’an
3.
Menulis huruf-huruf Al-Qur’an yang bertanda baca |
1.1. Melafadzkan
surat Al-Ikhlas dengan benar
Menghafal
surat Al-Ikhlas dengan fasih dan lancar Menghafalkan
surat Al-Lahab dengan fasih dan lancar
3.1.
Menulis huruf-huruf Al-Qur’an yang bertanda baca fathah, Kasroh, Dlommah,
Sukun |
Surat
Al-Ikhlas
Surat
Al-Ikhlas
Surat
Al-Lahab
Surat
Al-Ikhlas |
D. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
II SEMESTER II
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Membaca
surat pendek dalam Al-Qur’an
2. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an
3. Tanda
baca Al-Qur’an
|
1.1. Melafadzkan
surat An-Nashr dengan fasih
2.1.
Menghafal surat An-Nashr dengan fasih dan lancar
3.1.
Melafadzkan tanda baca Fathatain, Kasrotain, Dlommatain 3.2.
Menulis huruf-huruf Al-Qur’an yang diberi tanda baca Fathatain, Kasrotain,
Dlommatain dengan benar 3.3.
Melafadzkan huruf-huruf Al-Qur’an yang diberi tanda baca Fathatain,
Kasrotain, Dlommatain dengan benar |
Surat
An-Nashr
Surat
An-Nashr
Huruf
dan tanda baca Al-Qur’an |
E. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
III SEMESTER I
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Membaca
surat pendek dalam Al-Qur’an
2. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an
3. Membaca
tanda baca Al-Qur’an
4. Menulis
tanda baca Al-Qur’an |
1.1.
Melafadzkan surat Al-Kafirun dengan fasih
2.1.
Menghafalkan surat Al-Kafirun dengan fasih dan lancar
3.1.
Melafadzkan tanda baca Tasydid dengan benar 3.2.
Melafadzkan huruf-huruf yang bertanda baca Syaddah
4.1.
Menulis tanda baca Syaddah pada surat Al-Kafirun |
Surat
Al-Kafirun
Surat
Al-Kafirun
Tanda
baca Syaddah / Tasydid
Surat
Al-Kafirun |
F. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
III SEMESTER II
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Membaca
surat pendek dalam Al-Qur’an
2. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an
3. Menulis
huruf Al-Qur’an
4. Membaca
surat pendek dalam Al-Qur’an
5. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an |
1.1.
Melafadzkan surat Al-Kautsar dengan fasih
2.1.
Mengahafalkan surat Al-Kautsar dengan fasih dan lancar
3.1.
Merangkai dua atau tiga huruf Al-Qur’an dengan benar
4.1.
Melafadzkan surat Al-Maa’uun dengan fasih
5.1.
Menghafalkan surat Al-Maa’uun dengan fasih dan lancar |
Surat
Al-Kautsar
Surat
Al-Kautsar
Huruf-huruf
Al-Qur’an
Surat
Al-Maa’uun
Surat
Al-Maa’uun |
G. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
IV SEMESTER I
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Menulis
huruf-huruf Al-Qur’an
2. Membaca
surat pendek dalam Al-Qur’an
3. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an |
1.1.
Menulis huruf-huruf yang tidak bisa dirangkaikan dengan huruf sesudahnya 1.2.
Merangkaikan 4 huruf Al-Qur’an dengan benar dalam satu kalimat
2.1.
Melafadzkan surat Al-Quraisy dengan fasih
3.1.
Menghafalkan surat Al-Quraisy dengan fasih dan lancar |
Huruf-huruf
Al-Qur’an
Surat
Al-Quraisy
Surat
Al-Quraisy |
H. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
IV SEMESTER II
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Membaca
surat pendek dalam Al-Qur’an
2. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an
3. Menerapkan
ilmu tajwid dalam membaca Al-Qur’an
4. Menulis
huruf-huruf Al-Qur’an |
1.1.
Melafadzkan surat Al-Fiil dengan fasih
2.1.
Menghafalkan surat Al-fiil dengan fasih dan lancar
3.1.
Mengidentifikasi hukum bacaan nun sukun atau tanwin 3.2.
Mempraktekan hukum bacaan nun sukun atau tanwin dalam bacaan Al-Qur’an
4.1.
Merangkaikan 5 huruf Al-Qur’an dengan benar |
Surat
Al-fiil
Surat
Al-fiil
Bacaan
: - Idhar -
Idghom Bihunnah -
Idghom bila ghunnah -
Iqlab -
Ihfa’
Huruf-huruf
Al-Qur’an |
I. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS
V SEMESTER I
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1. Membaca
surat pendek dalam Al-Qur’an
2. Menghafal
surat pendek dalam Al-Qur’an
3. Menerapkan
ilmu tajwid dalam membaca Al-Qur’an
4. Menerapkan
ilmu tajwid dalam membaca Al-Qur’an
5. Membaca
Al-Qur’an dengan tartil |
1.1.
Melafadzkan surat Al-Humazah dengan fasih
2.1.
Menghafalkan surat Al-Humazah dengan fasih dan lancar
3.1.
Mengidentifikasi bacaan Mad 3.2.
Mempraktekan bacaan Mad dalam membaca Al-Qur’an
4.1.
Mengidentifikasi hukum bacaan Mim sukun 4.2.
Mempraktekan bacaan Mim sukun dalam bacaan Al-Qur’an
5.1.
Mempraktekan membaca Al-Qur’an |
Surat
Al-Humazah
Surat
Al-Humazah
Mad
Thobi’i
Bacaan
: -
Idhar Syafawi -
Ihfa’ Syafawi -
Idghom Mimi (Idghom mitsly) Al-Qur’an
Juz 1-10 |
J. STANDAR
KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
KELAS V
SEMESTER 2
STANDAR
KOMPETENSI |
KOMPETENSI
DASAR |
MATERI
POKOK |
1.
Membaca surat pendek dalam Al-Qur’an 2.
Menghafal surat pendek dalam Al-Qur’an 3.
Menulis huruf-huruf Al-Qur’an
4.
Membaca surat pendek dalam Al-Qur’an 5.
Menghafal surat pendek dalam Al-Qur’an 6.
Membaca Al-Qur’an dengan tartil |
1.1.
Melafadzkan surat Al-‘Ashr dengan fasih 2.1
Menghafalkan surat Al-‘Ashr dengan fasih dan lancar 3.1.
Merangkaikan 6 sampai 7 huruf Al-Qur’an dengan benar dalam satu kalimat 4.1.
Melafadzkan surat At-Takaatsur dengan fasih 5.1
Menghafalkan surat At-Takaatsur dengan fasih dan lancar 6.1.
Mempraktekan membaca Al-Qur’an dengan tartil |
Surat
Al-‘Ashr
Surat
Al-‘Ashr
Huruf-huruf Al-Qur’an
Surat
At-Takaatsur
Surat
At-Takaatsur
Al-Qur’an
Juz 1-10 |
Untuk lebih lengkapnya silahkan Unduh KI-KD BTQ SD/MI Tahun pelajaran 2021-2022 dibawah ini :
Demikian informasi seputar Standar Kompetensi Dan Kompetensi Dasar BTQ SD/MI Kurikulum K-13 TA. 2021-2022. Semoga artikel ini menjadi tambahan refrensi bagi para pendidik Baca Tulis Qur’an untuk menyipakan ataupun membuat perangkat pembelajaran BTQ SD/MI.
Dukung selalu kami dalam menyajikan beberapa artikel lainnya yang bermanfaat sebagai motivasi bagi rekan-rekan guru dalam mengajar dan mendidik para peserta didik. Simak terus berbagai macam informasi terbaru di daunpendidikan.com.
Untuk kelas 6 tidak ada ya?
BalasHapusada. saya kan posting. ikuti selalu blog ini
BalasHapusUNTUK SEMSETER GENAP ADA NGGAK
BalasHapussudah lengkap diatas pak
BalasHapusizin save ya kak
BalasHapuskak, mau tanya ini KI KD nya berlaku untuk semua MI/SD ya?
BalasHapusAssalamu alaikm Guru mohon izin download failnya teimaksih
BalasHapusuntuk kelas VI semeter 2 tidak ada
BalasHapusiya kan
BalasHapusAssalamualaikum Mohon izin download kakak
BalasHapusiya kak
BalasHapusIZIN DOWNLOAD
BalasHapus